Dukung Pertumbuhan UMKM, Walikota Metro Apresiasi Peran Baznas!

Walikota Metro Bambang Iman Santoso meresmikan Gerai Z Iftihar di Halaman Masjid Nurul Huda, Jl. Dewi Sartika, Kelurahan Banjarsari, Kecamatan Metro Utara, Kota Metro, pada Rabu 12 Maret 2025.--Dok Radarmetro.disway.id
"Tujuan dari kegiatan untuk memotivasi para pelaku UMKM yang sudah dibina oleh Baznas. Sehingga kedepan dapat menghasilkan produk unggulan yang bisa mengharumkan nama Kota Metro," paparnya.
Ia berharap dengan kegiatan gerai Z Ifthar tersebut juga dapat memberikan manfaat bagi semua masyarakat maupun pelaku UMKM.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: