Warga Kota Metro Berduka, Istri Wakil Walikota Berpulang

Jumat 01-03-2024,21:47 WIB
Reporter : Ria Riski AP
Editor : Devi Oktaviansyah

Ia mendoakan semoga almarhum mendapatkan tempat yang terbaik di sisi Allah SWT. Selain itu keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan. 

BACA JUGA:Prodi Ilkom UM Metro Jadi Tuan Rumah Munas APSI PTMA 2024

"Semoga almarhumah husnul khotimah, ditempatkan di tempat yang terbaik di sisi Allah SWT, serta keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan. Amin YRA," tutupnya.

Kategori :