Bocoran Soal CPNS 2023, Materi TIU TWK TKP, Disertai Jawaban dan Pembahasan

Bocoran Soal CPNS 2023, Materi TIU TWK TKP, Disertai Jawaban dan Pembahasan

Foto: Ilustrasi--

Dengan begitu, secara logika jawabannya adalah D. 2,625

Contoh Materi Soal TWK

(Benar bernilai 5 poin. Salah bernilai 0 poin)

1). Paham yang menetapkan agama sebagai hukum politik dalam dunia modern merupakan jenis ideologi …

A. Liberalisme

B. Fundamentalisme

C. Monarkisme

D. Kapitalisme

E. Sosialisme

Jawaban: B

2). Syarat-syarat suatu konvensi dapat dinyatakan sebagai konstitusi tidak tertulis adalah sebagai berikut, kecuali…

A. Tidak mengandung unsur yang melanggar Pancasila.

B. Dipergunakan berulang-ulang dalam penyelenggaraan negara.

C. Tidak bertentangan dengan UUD 1945.

D. Memperhatikan pelaksanaan UUD 1945.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: