Kasus Pertama di Dunia, Cacing Hidup di Otak Manusia

Kasus Pertama di Dunia, Cacing Hidup di Otak Manusia

Foto : Hasis pemindaian otak yang menunjukkan keanehan serta cacing yang ditemukan bersembunyi didalamnya-(Istimewa)-

Dokter menyatakan bahwa infeksi Ophidascaris ini tidak menular antarmanusia, sehingga tidak ada risiko pandemi seperti yang terjadi pada COVID-19. Namun, kemungkinan kasus serupa dapat muncul di berbagai belahan dunia, terutama di daerah di mana cacing ini ditemukan pada ular piton.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: