Selama September 2023, Terjadi Kebakaran Sebanyak 70 Kali di Lampung Selatan

Selama September 2023, Terjadi Kebakaran Sebanyak 70 Kali di Lampung Selatan

Foto: Petugas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Lampung Selatan saat berjibaku memadamkan kobaran api.-(Istimewa)-

Dijelaskan evakuasi yang dilakukan oleh petugas Damkar dan Penyelamatan Kabupaten Lampung Selatan merupakan kegiatan penanganan hewan-hewan berbahaya yang memasuki pemukiman padat penduduk.

BACA JUGA:Disebut Kebakaran di STO Metro, Ternyata Warga Membakar Tumpukan Ban Bekas

Selain itu, evakuasi juga dilakukan terhadap kasus-kasus lain, seperti insiden anak tenggelam, bencana alam, patroli gunung Krakatau, hingga penebangan pohon yang disinyalir dapat membahayakan warga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: