Bawaslu Mesuji Gelar Deklarasi Kampung Pengawasan Partisipatif Demokrasi Menuju Pemilu 2024

Bawaslu Mesuji Gelar Deklarasi Kampung Pengawasan Partisipatif Demokrasi Menuju Pemilu 2024

FOTO: Bawaslu Mesuji Gelar Deklarasi Kampung Pengawasan Partisipatif Demokrasi Menuju Pemilu 2024-(Nara J Afkar)-

"Suksesnya Pemilu memiliki enam komponen. KPU, Bawaslu, Pemda, Aparat Keamanan, Peserta Pemilu, Media Massa dan Masyarakat. Komponen tersebut merupakan corong Pemilu yang aman, damai, tertib dan berintegritas," ujarnya.

BACA JUGA:Ketahui Ciri Pinjol Legal dan Ilegal, OJK Lampung Beri Penyuluhan Masyarakat dan ASN Metro

Hadir dalam kegiatan tersebut, Ketua Bawaslu Provinsi Lampung Iskardo P Panggar, Ketua KPU Mesuji Ali Yasir, Kasi Intel Kejari Mesuji Ardi Herliansyah, Danramil 426-01 Mesuji Mayor Inf Sutoto, Kesbangpol Pemkab Mesuji Taufiq Widodo, Kasat Reskrim Polres Mesuji Iptu Fajrian Rizki, Forkopimda, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, Tokoh Adat, Organisasi Keagamaan, Organisasi Kemasyarakatan, Insan Pers, LSM dan Masyarakat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: