Penutupan MATA UAP: Momen Berharga untuk Membangun Komunitas Akademik

Penutupan MATA UAP: Momen Berharga untuk Membangun Komunitas Akademik

--

Ketua pelaksana Masa Ta’aruf Universitas Aisyah Pringsewu (MATA UAP) tahun akademik 2024/2025 Fauzan Fuadi,S.Ak.,M.Sc didampingi sekretaris Ulfa Isni Kurnia, S.Pd., M.Pd.T mengatakan, dengan berakhirnya Masa Ta'aruf yang diikuti sebanyak 1.800 mahasiswa, Universitas Aisyah Pringsewu berharap para mahasiswa baru siap menghadapi tantangan akademik dan sosial yang akan datang, serta dapat berkontribusi positif dalam kehidupan kampus. 

BACA JUGA:Warga Ancam Demo dan Duduki Bendungan Margatiga Bila Jokowi Nekat Resmikan

ia menambahkan Universitas juga akan terus memberikan bimbingan dan dukungan kepada mahasiswa dalam mencapai tujuan akademik dan pribadi mereka yang berlandaskan nilai-nilai Akhlakul Karimah.

" Semoga para mahasiswa baru dapat memulai perjalanan mereka di Universitas Aisyah Pringsewu dengan semangat dan dedikasi yang tinggi,"ungkapnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: