Jadwal Pertandingan Liga Champions dan Liga Eropa 2022/2023
Foto: Logo UEFA Champions League dan UEFA Europa League.-(MH Naim)-
Dijadwalkan pertandingan leg pertama babak perepat final pada 13 April dan dilanjutkan untuk leg ke dua pada 20 April 2023.
Adapun 8 tim yang melaju ke perempat final Liga Eropa ialah, Sevilla, Feyenoord, Juventus, Manchester United, Sporting CP, Bayer Leverkusen, AS Roma, dan Union Saint-Gilloise. Kemudian, masing-masing klub akan diundi untuk menentukan lawannya.
BACA JUGA:Hasil Undian Perempat Final Liga Eropa, Siapa Jagoanmu Musim Ini?
Berdasarkan hasil Drawing Quarter Finals Champions League 2022-2023 yang berlangsung di Nyon, Swiss, pada Jumat (17/03/2023) malam hari WIB, berikut hasilnya;
1. Manchester United vs Sevilla
2. Juventus vs Sporting Lisbon
3. Bayer Leverkusen vs Union Saint-Gillioise
4. Feyenoord vs AS Roma
Kedua kompetisi bergengsi di Benua Biru ini dipastikan akan menyajikan pertandingan kelas wahid. Tentunya akan banyak hal yang tak terduga, semua bisa terjadi diatas rumput hijau.
Selamat menyaksikan football lovers, dukung tim sepakbola kebanggan anda di Liga Champions maupun Liga Eropa 2022-2023.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: