Bolone Mase Lampung Dorong Gibran Cawapres 2024

Bolone Mase Lampung Dorong Gibran Cawapres 2024

Foto: Para relawan Bolone Mase Lampung mendorong Gibran jadi bacawapres 2024.-(Istimewa)-

Bolone Mase Lampung, imbuh Murtopo, akan terus menggelar konsolidasi relawan dari 13 kabupaten dan 2 kota yang ada di Lampung untuk mengawal Gibran Rakabuming Raka maju sebagai bakal calon wakil presiden di Pilpres 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: