"Kok tante Mulan nggak disebut, Dul?" komentar yang lain.
"Dul nyebut anak Ahmad Dhani, Maia Estianty sama Irwan Mussry, tapi nggak nyebut satu lagi, gila sampai segitunya kah luka mental itu, respect," tambah warganet lain.
BACA JUGA:Tim SAR Gabungan Berpacu dengan Waktu Temukan Mahesa di Pantai Pematangsawa
Selama ini hubungan Dul dan Mulan diketahui baik-baik saja. Bahkan Dul orang pertama yang menyebut Mulan dengan sebutan Mommy.
Mungkin Dul hanya lupa menyebut nama ibu sambungnya itu.